Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

PENJELASAN MENGENAI PENGGUNA JASA, PENYEDIA JASA, AUDITOR, 5M, EFISIEN, DAN EFEKTIF

Gambar
PENGENDALIAN MUTU PROYEK  SOAL : 1). Pengguna Jasa 2). Penyedia Jasa 3). Auditor 5). Penjelasan Tentang 5m (Man, Methode, Mechine, Matherial,Money) 6).Efektif dan Efisien                                                                         1).Penjelasan tentang pengguna jasa Ada beberapa definisi tentang pengguna jasa antara lain : Pengguna Jasa (1) adalah setiap orang dan/atau badan hukum yang menggunakan jasa angkutan kereta api baik untuk angkutan orang maupun barang.” ( Pasal 1 Angka 9 UU Nomor 13 Tahun 1992 Tentang Perkeretaapian) .   Pengguna Jasa (2) adalah setiap orang dan/atau badan hukum yang menggunakan jasa angkutan, baik untuk angkutan orang maupun barang.” ( Pasal 1 Angka 10 UU Nomor 14 Tahun 1992 Tentang Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan) .   Pengguna Jasa ...

MANAJEMEN PENGENDALIAN MUTU

A.    Management Pengendalian Mutu Manajemen Mutu adalah aspek-aspek dari fungsi manajemen keseluruhan yang menetapkan dan menjalankan kebijakan mutu suatu perusahaan/organisasi. Dalam rangka mencukupkan kebutuhan pelanggan dan ketepatan waktu dengan anggaran yang hemat dan ekonomis, seorang manager proyek harus memasukkan dan mengadakan pelatihan management kualitas. Hal hal yang menyangkut kualitas yang di maksud diatas adalah : • Produk / pelayanan / proses pelaksanaan. • Proses management proyek itu sendiri. Didalam tuntutan zaman , dan dalam era persaingan bebas, kita harus banyak belajar tentang hal hal yang menyangkut proses manajemen dalam lingkungan kerja, terutama tentang pentingnya sistem dan realisasinya dalam proyek di lapangan. Continuous Quality Management Merupakan cara yang digunakan sebuah perusahaan yang mana dapat digunakan untuk meningkatkan proses bisnis mereka. Ini merupakan cara hidup dari semua organisasi yang ingin mencapai posi...